Cara Ganti Nama Username Akun Instagram Di Ponsel Android
Cara ganti nama di instagram - Aplikasi instagram merupakan aplikasi sosial media yang hampir semua orang mempunyainya. Selain bisa di gunakan untukchat atau DM sama teman, dengan instagram juga anda bisa melakukan penjualan produk. Selain itu juga dengan instagram kita bisa bermain game dengan menggunakan efek yang ada di instagram.
Apabila anda seorang yang terbilang sering menggunakan sosial media insatgram tentunya akun nama atau username instagram anda sangatlah penting dan kalau bisa gampang di ingat. Tetapi apabila anda sudah terlanjur membuat akun instagram dan mempunyai banyak followers pernahkah anda berfikir untuk ganti nama username di instagram. Baca juga: Cara Menambahkan Link atau Cara swipe up di instagram
Untuk sebagian orang cara ganti nama di instagram mungkin banyak yang merasa bingung dan takut malah menjadi masalah. Oleh karena itu dalam postingan ini admin akan berbagi informasi terhadap anda tentang Cara ganti username di instagram dengan ponsel android. Sebenarnya proses untuk mengganti nama akun di insatgram sangatlah mudah, tetapi untuk lebih jelasnya silahkan anda simak penjelasan admin dibawah ini
Cara Ganti Nama Username Akun Instagram Di Ponsel Android
- Buka aplikasi instagram di smartphone android anda.
- Silahkan anda sekarang Login dengan menggunakan akun instagram yang biasa anda gunakan.
- Setelah masuk ke akun instagram, sekarang anda masuk ke profil anda dengan cara ketuk ikon foto.
- Silahkan anda ketuk tombol Edit Profil.
- Sekarang anda di kolom Nama Pengguna, silahkan anda isi dengan username baru anda.
- Langkah terakhir ketuk ikon centang yang berada di pojok kanan atas untuk menyimpan perubahan.
- Selesai.
Setelah anda melakukan semua langkah diatas dengan benar maka sekarnag nama akun instagram anda sudah berubah dengan nama akun insatgram yang baru. Bagaimana sangat mudah sekali khan cara ganti nama username instagram di ponsel android. Mungkin hanya itu informasi yang bisa admin berikan tentang cara mudah ganti nama di instagram, semoga postingan ini bermanfaat untuk anda. Terima kasih.
Akhir Kata
Dengan adanya tutorial yang sudah admin jelaskan diatas dan anda sudah pahami, maka sekarang bukan masalah yang sulit ketika anda suatau saat ingin mengganti nama username di akun instagram anda, karena dengan mengikuti semua langkah diatas maka proses mengganti nama di instagram anda akan sangat mudah di lakukan
Posting Komentar untuk "Cara Ganti Nama Username Akun Instagram Di Ponsel Android"